Kampanye PDI Perjuangan "Dibanjiri" Bocah
JAKARTA - Dengan penuh kepolosan, bocah berusia sekira empat tahun mengibarkan bendera PDI Perjuangan di Lapangan Cenderawasih, Jakarta Barat, Minggu (16/3/2014).
Tak hanya bendera, jaket yang dikenakan sang bocah pun bergambar banteng mocong mutih lengkap dengan nama salah seorang caleg di bawahnya.
Keasyikannya dalam bermain bendera partai itu, meruntuhkan segala aturan yang tertuang dalam Undang-Undang Nomor 10 tahun 2008 tentang Pemilu, yang tentu tak dipahaminya.
Dalam pasal tersebut tertulis secara jela bahwa mereka yang belum memiliki hak suara dilarang hadir dalam kampanye.
Beralih pada seorang ABG yang masih duduk di kursi SMP yang juga hadir dalam acara yang sama, mengaku dirinya hanya mengantar orangtuanya saja. "Orang saya cuma nganter mama sama tetangga-tetangga. Kalau kaos ini yang ngasih Pak RT," kata gadis yang mengenakan kaos partai tersebut.
Sedangkan salah satu orang tua yang sedang asik memangku anaknya, mengaku tak tahu akan aturan main anak-anak tak boleh ke lokasi kampanye. "Beneran, saya enggak paham soal itu. Kalau tahu ya saya enggak bawa," ujarnya.
(ful)
Tak hanya bendera, jaket yang dikenakan sang bocah pun bergambar banteng mocong mutih lengkap dengan nama salah seorang caleg di bawahnya.
Keasyikannya dalam bermain bendera partai itu, meruntuhkan segala aturan yang tertuang dalam Undang-Undang Nomor 10 tahun 2008 tentang Pemilu, yang tentu tak dipahaminya.
Dalam pasal tersebut tertulis secara jela bahwa mereka yang belum memiliki hak suara dilarang hadir dalam kampanye.
Beralih pada seorang ABG yang masih duduk di kursi SMP yang juga hadir dalam acara yang sama, mengaku dirinya hanya mengantar orangtuanya saja. "Orang saya cuma nganter mama sama tetangga-tetangga. Kalau kaos ini yang ngasih Pak RT," kata gadis yang mengenakan kaos partai tersebut.
Sedangkan salah satu orang tua yang sedang asik memangku anaknya, mengaku tak tahu akan aturan main anak-anak tak boleh ke lokasi kampanye. "Beneran, saya enggak paham soal itu. Kalau tahu ya saya enggak bawa," ujarnya.
(ful)
Berita Terkait: Kampanye Parpol 2014
- Spiderman, Batman dan Superman Nongol di Kampanye PKS
- Kampanye Golkar di Banten Sepi
- Hari Pertama Kampanye, Hanura Pertegas Sikap Antikorupsi
- PKB Komitmen Kawal Pemberdayaan Perempuan
- Lily Wahid: Hanura Partai Bersih
- Hanura Pastikan Kepentingan Rakyat di Atas Partai
- Saat Berkampanye, Hanura Lindungi Simpatisannya dengan Asuransi
- Paduan Suara Gereja Meriahkan Kampanye Perdana PKS
- Dibayar Rp60 ribu, Fathoni Sobek-Sobek Spanduk Caleg
- More News
Tidak ada komentar:
Posting Komentar